Perkembangan Ekspor – Impor Jawa Tengah April 2016 Bagikan - Badan Pusat Statistik Kabupaten Karanganyar

Aplikasi Kamar Data dapat diunduh Disini

Perbaikan Layanan Data BPS silakan isi Survei disini

Perkembangan Ekspor – Impor Jawa Tengah April 2016 Bagikan

Perkembangan Ekspor – Impor Jawa Tengah April 2016  BagikanUnduh Berita Resmi Statistik
Tanggal Rilis : 16 Mei 2016
Ukuran File : 1.01 MB

Abstraksi

Nilai ekspor Jawa Tengah pada bulan April 2016 mencapai US$ 453,56 juta atau mengalami penurunan sebesar 5,19 persen dibandingkan ekspor Maret 2016 (US$ 478,39 juta). Sementara bila dibandingkan April 2015 (year on year) ekspor Jawa Tengah mengalami penurunan sebesar US$ 37,21 juta (-7,58 persen). Ekspor kumulatif Januari-April 2016 mencapai US$ 1.788,83 juta turun 2,45 persen dari akumulasi ekspor Januari -April 2015 (US$ 1.833,75 juta). Nilai impor Jawa Tengah bulan April 2016 mencapai US$ 666,53 juta, turun sebesar 2,11 persen dibandingkan impor Maret 2016 (US$ 680,93 juta). Bila dibanding April 2015 (year on year) nilai impor April 2016 mengalami penurunan sebesar 33,06 persen (US$329,24 juta). Impor kumulatif Januari-April 2016 mencapai US$ 2.594,54 juta turun 32,78 persen dari ekspor kumulatif Januari-April 2015 (US$ 3.860,02 juta).
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Karanganyar Jl Majapahit No 11.B

Telp (62-271) 495047

Faks (62-271) 495047

Mailbox : bps3313@bps.go.id 

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik