Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Jawa Tengah tahun 2015 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Karanganyar

Aplikasi Kamar Data dapat diunduh Disini

Perbaikan Layanan Data BPS silakan isi Survei disini

Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Jawa Tengah tahun 2015

Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Jawa Tengah tahun 2015Unduh Berita Resmi Statistik
Tanggal Rilis : 15 Juni 2016
Ukuran File : 0.92 MB

Abstraksi

Pembangunan Manusia di Jawa Tengah pada tahun 2015 terus mengalami kemajuan yang ditandai dengan terus meningkatnya Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Jawa Tengah. Pada tahun 2015, IPM Jawa Tengah telah mencapai 69,49, angka ini meningkat sebesar 0,71 poin dibandingkan dengan IPM Jawa Tengah pada tahun 2014 yang sebesar 68,78.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Karanganyar Jl Majapahit No 11.B

Telp (62-271) 495047

Faks (62-271) 495047

Mailbox : bps3313@bps.go.id 

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik