Statistik Daerah Kecamatan Jaten tahun 2014
Nomor Katalog : 5205010.3313
Nomor Publikasi : 115311503
Tanggal Rilis : 2015-09-15
Ukuran File : 7.31 MB
Abstraksi
Badan Pusat Statistik (BPS) bekerjasama dengan Direktorat Jendral Hortikultura, Kementerian Pertanian mengumpulkan data tentang produksi dan banyaknya tanaman yang menghasilkan dari tanaman buah-buahan dan sayuran tahunan.
Data yang digunakan dalam publikasi ini merupakan Angka Tetap (ATAP) tahun 2014 dan merupakan publikasi lanjutan dari Statistik Tanaman Buah-Buahan dan Sayuran Tahunan tahun 2014. Publikasi ini menyajikan data dari 22 jenis tanaman buah-buahan tahunan dan 3 jenis tanaman sayuran tahunan.